Selasa, 28 Februari 2012

9 Cara Membuat Blog Jadi Terkenal




Sebenarnya apa sih yang ada dibenak para pemilik blog atau blogger, tentunya popularitas blognya kan.
Hal ini juga yang sebenarnya selalu saya pikirkan dan damba-dambakan tentunya, suatu popularitas dan harapan agar blog saya selalu dikunjungi oleh banyak orang baik itu yang nyari tentang informasi, trik dan apapun yang sudah saya sajikan dalam halaman blog saya.

Cara Jitu Memperbanyak Pengunjug Blog



Dalam dunia blogging, Seorang blogger atau pengelola blog, jumlah visitor adalah hal yang paling sensitif untuk mereka karena memang dengan jumlah visitor itulah kualitas blog tersebut bisa diketahui secara langsung. Lebih-lebih untuk mereka yang sudah asik bermain dengan PPC seperti; AdsanseCamp, Google Adsanse, SITTI, dan masih banyak lagi yang lainnya.

Untuk mendapatkan visitor yang banyak tentunya seorang webmaster atau blogger harus mengetahui trik-triknya, diantaranya adalah memakay keyword yang memang sedang banyak dicari oleh orang.
Untuk mengetahui keyword-keyword apa yang paling banyak dicari oleh orang, bisa kita lihat di Google langsung.
Caranya adalah klik link ini http://www.google.com/insights/search/#geo=ID&date=today%207-d&cmpt=q dan kemudian lihat pada bagian kiri yang bertuliskan Penelusuran yang Melejit. Nah pada tabel tersebut kita bisa melihatnya secara langsung.

Trik Mengerjakan Soal Ujian Akhir Nasional 2012




Ujian Akhir Nasional (UAN) belakangan ini menjadi momok besar untuk siswa dan siswi baik itu tingkat Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), maupun Sekolah Menengah Akhir (SMA). Sebagai standar kelulusan studinya selama menjalani pendidikan di sekolahnya masing-masing. Bahkan tuntutan Nilai Indeks Siswa (NIS) yang tinggi banyak menjadi sebuah tekanan kepada mereka untuk melanjutkan ke pendidikan baik itu SMP untuk yang akan lulus SD, SMA untuk yang akan lulus SMP, dan bahkan Perguruan Tinggi untuk yang akan lulus SMA.

Macam Macam Topologi Jaringan

Topolgoi Bus

bus 
bus
Pada topologi Bus, kedua unjung jaringan harus diakhiri dengan sebuah terminator. Barel connector dapat digunakan untuk memperluasnya. Jaringan hanya terdiri dari satu saluran kabel yang menggunakan kabel BNC. Komputer yang ingin terhubung ke jaringan dapat mengkaitkan dirinya dengan mentap Ethernetnya sepanjang kabel. Linear Bus:

SMP NEGERI 2 MUNTILAN





SMP NEGERI 2 MUNTILAN ,terletak di Jalan Wates Muntilan.



Dulu smp saya ini sering disebut gudang 'mbako' karena gedung bangunan yang tidak megah,tidak seperti smp tetangga.
Sekarang smp saya jauh lebih maju daripada dahulu dengan gedung yang megah konstruksi bangunan yang kokoh,sarana dan prasarana yang memuaskan dan prestasi yang cukup membanggakan,dahulu tak ada yang namanya Lab TIK, Lab IPA, lab Bahasa Indonesia dll.
Pada tahun ajaran 2009/2010 di bangun sebuah Mushola yang dahulunya digunakan sebagai KOPSIS(Koperasi Sekolah)
,  lalu ada renovasi WC yang sekarang lebih nyaman digunakan.
Lalu,pada tahun ajaran 2010/2011 Ruang Aula yang biasanya digunakan untuk pertemuan wali murid ,extra tari ,acara kesiswaan, dll di ubah menjadi dua ruang kelas, sehingga tidak ada lagi aula,dan sekarang biasanya menggunakan Lab Ipa untuk acara tertentu
  Dan pada tahun ajaran 2011/2012 ada penambahan komputer untuk Lab Komputer ,semakin tahun SMP saya ini semakin maju sarana dan prasarananya.

Cara Belajar Menghitung Cepat

1. Perkalian 9, 99, atau
999
Mengalikan dengan 9
sebenarnya adalah
mengalikan dengan 10-1.
Jadi, 9×9 sama saja
dengan 9 x (10-1) =
9×10-9 = 90-9 = 81.
Ayo coba contoh yang
lebih sulit:
46×9 = 46× (10-1) = 460-46
= 414.
Satu contoh lagi:
68×9 = 680-68 = 612.
Untuk perkalian 99,
artinya kita mengalikan
dengan 100-1.
Jadi, 46×99 = 46 x (100-1)
= 4600-46 = 4554.
Kalo udah gitu, kalian
semua pasti tahu bahwa
perkalian 999 sama
dengan perkalian 1000-1
38×999 = 38 x (1000-1) =
38000-38 = 37962.
Masih bisa ngikuti? ayo
kita lanjut
2. Perkalian 11
Perkalian 11 artinya kita
menjumlahkan sepasang
angka, kecuali bagi
angka yang ada di bagian
ujung
Lebih jelasnya gw jelasin
di bawah ini :
untuk perkalian 436
dengan 11 mulailah dari
kanan ke kiri (selalu dari
kanan ke kiri ya)
Pertama tulis 6 lalu
jumlahkan 6 dengan
angka di sebelahnya
yaitu 3 sehingga
didapatkan angka 9
Tuliskan 9 disebelah kiri
6.
Lalu jumlahkan 3 dengan
4 untuk mendapat angka
7. Tuliskan angka 7.
Terakhir tuliskan angka
yang paling kiri yaitu 4.
Jadi, 436×11 = 4796.
Ayo kita buat contoh
yang lebih sulit: 3254×11.
(3)(3+2)(2+5)(5+4)(4) =
35794.
Ingat selalu mulai dari
kanan ke kiri yak!
Sekarang contoh yang
lebih sulit lagi: 4657×11.
(4)(4+6)(6+5)(5+7)(7).
Mulai dari kanan tuliskan
angka 7.
Lalu 5+7=12.
Tuliskan 2 dan simpan
angka 1.
6+5 = 11, tambah 1 yang
tadi kita simpan = 12.
Sekali lagi tuliskan 2 dan
simpan 1.
4+6 = 10, tambah 1 yang
tadi kita simpan = 11.
So, tuliskan 1 dan simpan
1.
Terakhir angka paling
kiri, 4, tambahkan
dengan 1 yang tadi kita
simpan.
Jadilah, 4657×11 = 51227 .
Hehehe, mantepkan? ini
masih ga terlalu
sulit...ayo jalan lagi
3. Perkalian 5, 25, or 125
Perkalian dengan 5 sama
saja mengalikan dengan
10 lalu di bagi 2,
CATATAN : Untuk
perkalian dengan 10
cukup tambahkan 0 di
dibagian belakang angka
Contoh : 1000 x 5 = 5000
Lagi, 12×5 = (12×10)/2 =
120/2 = 60.
Contoh yang lain:
64×5 = 640/2 = 320.
Juga, 4286×5 = 42860/2 =
21430.
Untuk perkalian 25, sama
saja kita kalikan dengan
100 (tambahkan dua
angka 0 di bagian
belakang) kemudian di
bagi dengan 4.
CATATAN : Untuk
pembagian dengan 4,
kita bisa juga membagi
dengan 2 sebanyak dua
kali
64×25 = 6400/4 = 3200/2 =
1600.
58×25 = 5800/4 = 2900/2 =
1450.
Untuk perkalian 125,
sama saja kita kalikan
dengan 1000 (tambahkan
tiga angka 0 di bagian
belakang) kemudian di
bagi dengan 8.
CATATAN : Untuk
pembagian dengan 8,
kita bisa juga membagi
dengan 2 sebanyak tiga
kali
32×125 = 32000/8 =
16000/4 = 8000/2 = 4000.
48×125 = 48000/8 =
24000/4 = 12000/2 = 6000.
Mudah kan? hehehe
melangkah lagi!
4. Mengalikan dua
bilangan yang
mempunyai selisih 2, 4,
atau 6
Untuk perkalian seperti
ini gw langsung kasi
contoh ya
Ambil contoh : 12×14. (14
- 12 = 2...jadi metode ini
bisa dipakai)
Pertama kita cari angka
tengah antara 12 dan
14...So,
12
13
14
(artinya 13 adalah angka
tengah), berikutnya kita
tinggal membuat
perkalian 13 x 13 lalu di
kurangi 1...
12×14 = (13×13)-1 = 168.
16×18 = (17×17)-1 = 288.
99×101 = (100×100)-1 =
10000-1 = 9999
Jika selisih dua bilangan
tersebut adalah 4, sama
seperti tadi kita cari
angka tengahnya...buat
pemangkatan, lalu
kurangi dengan 4,
Ok ini contohnya :
11×15 = (13×13)-4 = 169-4
= 165.
13×17 = (15×15)-4 = 225-4
= 221.
Jika selisih dua bilangan
tersebut adalah 6, sama
seperti tadi kita cari
angka tengahnya...buat
pemangkatan, lalu
kurangi dengan 9,
Ok ini contohnya :
12×18 = (15×15)-9 = 216.
17×23 = (20×20)-9 = 391.
Hehehe...trik ini bisa di
pakai bukan hanya untuk
belasan tapi bisa sampai
ribuan...
Masih ada trik lagi....ntar
gw sambung...
Tengkyu all
Naaah sudah
makan...sudah
kenyang...sekarang kita
sambung lagi pelajaran
kita....hehehehehe
5. Pemangkatan bilangan
puluhan yang berakhiran
5
Untuk yang ini bener2
gampang kok..
Contoh kita mau ngitung
berapakah 35 x 35
Kita tinggal mengalikan 3
x 4 = 12 (angka 4 di
dapat dari 3 tambah 1)
Kemudian 5 x 5 = 25
Jadi 35 x 35 = 1225
Mudahkan?
Contoh lagi : 65 x 65
Kalikan 6 x 7 = 42 (angka
7 di dapat dari 6 tambah
1)
Kemudian 5 x 5 = 25
Jadi 65 x 65 = 4225
Dari situ kita tahu bahwa
pemangkatan bilangan
puluhan berakhiran 5
pasti angka belakangnya
25
So 85 x 85 = 7225
(tahukan dari mana
dapetinnya?)
6. Perkalian puluhan
dimana digit pertama
adalah sama dan jumlah
digit kedua adalah 10
Contohnya kita ingin
mengalikan 42 x 48...
Disini terlihat bahwa
digit pertama puluhan di
atas adalah sama yaitu 4
sedangkan jumlah dari
digit kedua adalah 2 + 8
= 10
Cara cepatnya sederhana
saja :
Kita kalikan 4 dengan 4+1
Jadi gini hasilnya 4 x
(4+1) = 4 x 5 = 20
Tuliskan angka 20
Lanjut lagi kalikan 2
dengan 8 Jadi gini
hasilnya 2 x 8 = 16
Tuliskan angka 16
Jadilah 42 x 48 = 2016
Gampang kan? contoh
lagi
64 x 66
Kita buat
6 x (6+1) = 6 x 7 = 42
6 x 4 = 24
Hasilnya
64 x 66 = 4224
Masih bingung?
Contoh lagi :
83 x 87
Rumusnya
8 x (8+1) = 8 x 9 = 72
3 x 7 = 21
Hasilnya
83 x 87 = 7221
Ok bro and sis?
hehehehe ajarkan ini ke
putra putri anda
Nah untuk yang berikut
ini agak sedikit
rumit...tapi kalo disimak
bisa kok bro
7. Pemangkatan Puluhan
Ini perlu sedikit
konsentrasi
Ambil contoh kita ingin
melakukan pemangkatan
58 alias 58 x 58
Langkah 1 :
Kalikan 5 dengan 5, 5 x 5
= 25
Kalikan 8 dengan 8, 8 x 8
= 64
Tuliskan ke dua hasil tadi
dan jadilah 2564
Langkah 2 :
Kalikan 5 dengan 8 = 40
Gandakan hasil tersebut,
40 x 2 = 80
Tambahkan 1 angka 0,
jadilah 800
Langkah 3 :
Jumlahkan 2564 dengan
800, 2564 + 800 = 3364
Itulah hasilnya
58 x 58 = 3364
Hehehe....masih bingung?
yuk contoh lagi yuk
32 x 32
Langkah 1 :
3 x 3 = 9 ----> tapi
tuliskan 09 ya supaya 2
digit bisa tercipta
2 x 4 = 4 ----> tapi
tuliskan 04 ya supaya 2
digit bisa tercipta
Kedua hasil di tulis
menjai 0904
Langkah 2 :
3 x 2 = 6 GANDAKAN 6 x
2 = 12
Tambahkan satu 0
dibelakangnya dan
jadilah 120
Langkah 3 :
120 + 0904 ----> artinya
120 + 904 = 1024
Itulah hasilnya
32 x 32 = 1024
Mantep kan?
Mau coba lagi?
Boleh!
67 x 67
6 x 6 = 36
7 x 7 = 49
3649
6 x 7 x 2 = 84 tambah
satu 0 jadi 840
3649 + 840 = 4489
Sehingga 67 x 67 = 4489

 sumber: Vebot Rezpector